Susi Amny Magdalena Siregar

Susi Amny Magdalena Siregar lahir di Pematangsiantar, 23 Oktober 1968. Menyelesaikan pendidikan S1 jurusan PBS di FKIP Universitas Jambi pada tahun 1991 dan S2 ...

Selengkapnya
Navigasi Web

Hari ke-71 TangtanganGurusiana Tertimpa Dahan Rambutan

Tertimpa Dahan Rambutan

 

Oleh: Susi Amny  Magdalena Siregar

 

Karena pohon rambutan di depan rumahku tinggi menjulang, aku selalu kesulitan mengambil buahnya ketika panen. Kebetulan anak muda tetanggaku sedang menebang pohon jambu di depan rumahnya, kumintalah kesediaannya untuk memotong dahan-dahan rambutan yang menjulang itu. Tapi naas bagiku, dahan pohon rambutan yang dipotongnya jatuh menimpa kepalaku.

 

Pematangsiantar, 28 Mei 2020

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar

Alamak, kasihan rambutannya, eh, kepalanya ....

29 Jun
Balas

Syukur alhamdulilah, sakitnya tak seberapa, malunya ini Pak. Hehehe...

29 Jun

Tapi nggak Kenapa-kenapa kan Bu ... Apalagi rambutannya manis .. salam literasi

29 Jun
Balas

Untunglh gak apa2 Bu. Iya rambutannya manis kali Bu.

29 Jun



search

New Post