Syamsul Arifin

Belum menuliskan informasi profilenya.

Selengkapnya
Navigasi Web
LEM TIKUS

LEM TIKUS

T036 (21112021)

Akhir-akhir ini banyak tikus berkeliaran di rumah Paman Dito. Bukan hanya di dalam gudang bahkan di dapur tak luput dari sasaran tikus untuk mencari makan. Berbagai cara sudah dilakukan untuk mengusir tikus-tikus tersebut, namun belum membuahkan hasil.

Paman Dito kemudian menceritakan perihal tikus-tikus yang berkeliaran di rumahnya kepada Pak Deni tetangganya. Mendengar cerita Paman Dito, Pak Deni menyarankan untuk menggunakan lem tikus. Paman Dito mengikuti saran Pak Deni dan segera membeli lem tersebut di toko. Sambil menunggu malam tiba, Paman Dito segera memasang lem tersebut di tempat yang sering dilalui tikus.

Menjelang subuh terdengar suara mencurigakan di tempat Paman Dito memasang lem tersebut. Perlahan-lahan dia mengambil pentungan dan berjalan mendekati tempat tersebut. Semakin dekat suaranya semakin jelas. Paman Dito semakin curiga. Diangkatnya pentungan di tangan dan siap dipukulkan, tiba-tiba …, “Saya, Pak!” terdengar suara istrinya yang tengah berusaha melepaskan lem tikus di kakinya. Rupanya dia mau ke kamar mandi dan terperangkap lem tikus yang dipasang Paman Dito.

(SaRi)

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar

Kereeen pentigrafnya, Pak. Salam literasi

21 Nov
Balas

Terima kasih salam literasi kembali

21 Nov

Besok2 ibunya ikut pasang jadi tahu letak lem tikus di mana hehe.... Kereennn

23 Nov
Balas

Betul ibu hehe terima kasih sukses untuk ibu

23 Nov

Hehe... ini namanya salah tangkap. Untung belum digebug, terlanjur bawa pentung. Sip pentigrafnya. Salam sukses selalu, Pak.

22 Nov
Balas

Trims ibu ... sukses juga untuk ibu

22 Nov

Untung si ibu tidak kena pentung...beritahu dulu isterinya. Sukses selalu dan salam kenal

21 Nov
Balas

Terima kasih sukses juga dan salam kenal kembali

21 Nov

Untung si ibu tidak kena pentung...beritahu dulu isterinya. Sukses selalu dan salam kenal

21 Nov
Balas

Keren sekali tayangannya, mantap, sehat dan sukses selalu Pak Syamsul

22 Nov
Balas

Terima kasih sehat dan sukses juga buat bunda

22 Nov

Keren pentigrafnya..kurang koordinasi saat pasang jebakan. Salam literasi.

21 Nov
Balas

Terima kasih ibu

21 Nov

wah, untung Ibu ratu bersuara. Keren Pak pentigrafnya. Salm literasi

22 Nov
Balas

wah, untung Ibu ratu bersuara. Keren Pak pentigrafnya. Salm literasi

22 Nov
Balas

Terima kasih salam literasi kembali

22 Nov

Keren dan cadas pentigrafnya saudaraku. ternyata Tikus yang besar terperangkap dalam lem tikus. sehat selalu pak Syamsul Arifin.

22 Nov
Balas

Terima kasih saudaraku sehat sukses selalu

22 Nov



search

New Post