Trisna Sesriyenti

Saya Trisna Sesriyenti atau dikenal dengan Iche Trisna Chaniago seorang ibu dan guru di MTsN 9 Agam. Saya dari Maninjau tepatnya Bayua kabupaten Agam. Su...

Selengkapnya
Navigasi Web
Simphoni Dusta

Simphoni Dusta

Simphoni Dusta

Hari ke - 688

Senja memintal gerimis

Guratan kepasrahan mengeliat

Mencumbu airmata langit

Telagaku membuncah memecah riak

Mengalunkan simphoni rindu ternisankan

Dikau tersurat sebagai anak telaga

Terkontaminasi dedemit dan lelembut maya

Berkarat lah sepotong hatimu

Kau nikmatilah simphony dustamu

Bersama hembusan wangi aroma raflesiamu

Dalam alunan mantera asmara mencerca

Sayang, semoga penguasa telaga menamparmu

(ITC Telagaku 20122021)

#TantanganGurusiana

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar

Diksi indah memesona. Sukses selalu Bu Iche. Salam literasi

20 Dec
Balas

Pastinya selalu indah rangkaian kata dalam puisi ibu. Sukses selalu ya Bu dan salam sayang

20 Dec
Balas

Balutan diksi yang memukau Uni sayang. Keren. Sukses selalu Uni.

20 Dec
Balas

Keren sekali tayangannya, mantap, sehat dan sukses selalu Bu sayang

20 Dec
Balas

Sll cadas menggelora.

20 Dec
Balas

puisi yang sangat sarat makna. diksi sangat indah nan menawan. sehat selalu bunda Trisna.

20 Dec
Balas



search

New Post