Danau Kembar
#Tagur H- 18#
Rekreasi adalah suatu hal yang dibutuhkan oleh tubuh untuk menyegarkan fikiran dari kebosanan, rutinitas, dan stres. Dalam situasi saat sekarang, dimana ada pembatasan fisik dan sosial karena adanya wabah virus, tentunya rekreasi tidak dapat kita lakukan diluar rumah. Namun kali ini saya sekedar menyampaikan informasi tempat rekreasi yang sangat elok di Kabupaten Solok, Jika situasi sudah aman nantinya ibu-ibu bisa membawa keluarga kesini.
Danau Kembar adalah dua danau yang merupakan destinasi wisata di Kabupaten Solok yang berada di daerah Alahan Panjang . Danaunya ada dua . Danau pertama namanya Danau Diatas, dan danau kedua namanya Danau Dibawah. Kedua danau ini berdekatan, makanya disebut danau kembar. Jika ibu-ibu berkunjung ke danau ini dari daerah Padang, ibu-ibu akan melalui hamparan kebun teh yang sangat luas dan elok. Tidak rugi ibu-ibu membawa keluarga ke daerah ini.
Untuk kuliner asli dari daerah ini adalah ikan danau yang sangat khas, dan buah markisah serta terung virus yang sangat bergizi.
Tertarik datang ke sini? Ayok datang setelah wabah menghilang.
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar
Masyaallah cantik sekali buk Tusilia
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
Pak
InsyaAllah saya ingin pergi kesana
Indah nian danaunya Bunda. Seperti Tlogo Sarangan di kaki Gunung Lawu. Semoga bisa menyaksikan keindahannya langsung di sana. Tapi kapan , ya? Sukses terus, Bunda.
Datanglah nanti Pak, kami juga kepingin ke Gunung Lawu