Selamat Ulang Tahun Kota Jakarta
Selamat Ulang Tahun Kota Jakarta
Dahulu namamu Sunda Kelapa
Tepatnya 22 Juni 1527 namamu berganti menjadi Jayakarta
Hingga saat ini ditetapkan menjadi hari lahirnya Kota Jakarta
Selamat dan sukses menjadi Ibu Kota Indonesia
Usiamu cukup tua
menyimpan sejarah bahkan luka
juga peristiwa merdeka
dari para penjajah
Selamat ulang tahun Kota Jakarta
Teruslah berjaya dan berkarya
Harumkan nama bangsa
hingga ke penjuru dunia
#Tagur hari ke-2, Pamulang, 22-06-2021
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar