Yanti Mariyani, S.Pd.,M.Pd.

Lahir di Cianjur.Skrg mengajar di MTsN 5 Cianjur.Hobi menulis dll....

Selengkapnya
Navigasi Web
Kugapai Mentari (Tagur hari ke-2)

Kugapai Mentari (Tagur hari ke-2)

#tagur_hari_ke_2

#tantangan_menulus_30_hari

Kugapai Mentari

Berat rasanya tangga terlewati perlahan tersendat, terjatuh

Walau kata tertoreh dalam genggaman

Waktu tak bisa diputar, harus terus berjalan

Inilah onak kurasa dalam kalbu

Inilah duli tertiup Bayu perlahan raib dikegelapan

Sesaat terdiam dalam keheningan

Diamkah atau beranjak?

Kuputuskan beranjak lagi, perlahan tuk lewati tangga itu lagi

Kali ini sambil kubaca ayat Ilahi

Tuk iringi setiap tangga-tangga itu dengan Asma-Mu

Asma yang selalu mengingatku akan keberadaan-Mu

Dengan kalbu mengingat nama-Mu setiap waktu

Dalam goresan terma tersaji ungkapan syukurku pada-Mu

Kau yang selalu melindungi setiap gerak langkahku

Sujud syukurku kupersembahkan untuk-Mu

Kaulah penguasa hatiku

Cianjur, 14 Juni 2021

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar




search

New Post