PAS CBT ONLINE (Akrostik)
PAS CBT ONLINE
Akrostik
*P* elaksanaan ujian akhir semester hari pertama.
*A* wal bulan Desember 2020 hari ini telah terlaksana.
*S* eluruh peserta didik siap sedia mengikuti.
*C* ahaya mentari pagi hangatkan bumi.
*B* angkitkan semangat anak negeri demi cita-cita nan suci.
*T* etap belajar dan berusaha demi kesuksesan sejati.
*O* lahraga fikir dan hati untuk setiap soal demi soal harus dijawab pasti.
*N* ilai kejujuran harus dijunjung tinggi.
*L* akukan yang terbaik demi kompetensi.
*I* lmu diraih demi peradaban tinggi.
*N* ilai didapatkan dan akhlak budi pekerti dipelajari.
*E* sok kita kan kembali dalam tatap muka di bulan Januari.
Salam literasi dari Tangerang Selatan.
Selasa, 01 Desember 2020.
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar
Suka bu.. Salam literasi
terimaksih bu, tak ada ide menulis hari ini hehhe
Keren puisi akrostiknya, Bu Yayah. Semoga PAS nya berjalan lancar. Sehat dan sukses selalu untuk Ibu.
Keren akrostiknya Bu. Sukses selalu Bu
terimaksih bu, alhamdulillah, ngasal tak ada ide hehehe
Keren banget tetap semangat Bun sukses ya
Semangat bun, siyap sukses kembali ya ibuku
Kereeen akrostiknya, Bu... hm... suka... Salam sukses
terimaksih, sukses kembali bu
Keren sekali puisinya bunda. Diksinya mantap
Puisi akrostiknya keren, semoga sehat dan salam sukses selalu, dan PAS CBT online berjalan lancar,