Yuliharti Fitriyah

Belum menuliskan informasi profilenya.

Selengkapnya
Navigasi Web
Keluargaku Semangatku

Keluargaku Semangatku

Saya adalah seorang ibu rumah tangga yang sudah menikah 19 tahun. Dan dikarunia 2 anak laki-laki yang menambah kebahagian didalam rumah tangga. Kami dikatakan menikah diusia dini karena menikahnya setelah lulus dari sekolah SMA. Kami memutuskan menikah walaupun suami tidak memiliki pekerjaan dimana hanya mempunyai keyakinan kami pasti bisa menjalaninya. Susah senang dan rintangan kami lalui bersama. Cobaan silih berganti menguji kesabaran baik dari mental, ekonomi, dan pengaruh dari orang-orang diluar keluarga. Dari berbagai masalah tersebut kami mempunyai prinsip yaitu masalah apapun akan kami jadikan sebuah tantangan yang harus kita hadapi bersama. Tapi tanpa lelah dan putus asa kami khususnya suami tetap berjuang untuk menjalani kehidupan yang lebih baik. Karena Keluarga adalah harta yang paling berharga yang sangat kami cintai, apapun rintangannya tetap kami tempuh tanpa putus asa.

Perjuangan yang tak putus asa dari awal menikah sampai 19 tahun pernikahan, alhamdulillah Allah mengabulkan doa-doa kami diberikan kehidupan yg lebih layak terhadap keluarga kami dan mengangkat derajat kehidupan kami dimana suami mendapatkan pekerjaan yang layak.

By: HYFI

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar

Keren poll, sangat menginspirasi

20 Oct
Balas

MasyaAllah., semoga menjadi keluarga yang sakinah, mawaddah dan rohmah. bahagia dan beruntung dunia akhirat. amin...

20 Oct
Balas

Amin, trima kasih bu doanya...Doa yg sama buat ibu...

20 Oct



search

New Post