Yunita Kwartarani M.Pd

Saya adalah guru biasa yang menyukai dunia tulis menulis. Bagi saya menulis adalah menghidupkan hati. Menulis mampu meninggalkan kenangan untuk anak saya maupun...

Selengkapnya
Navigasi Web
Kreatifitas Yang Bermunculan

Kreatifitas Yang Bermunculan

Tantangan Menulis Hari Ke-76

.

Kreatifitas Yang Bermunculan

.

Anak saya Qonita, selain mempunyai kecerdasan berbahasa, ia juga sangat kreatif untuk membuat sebuah karya.

Selama LFH, ia selalu mengerjakan tugas dari gurunya, setelag itu, ia akan membuat karya apa saja dari barang bekas yang ada di rumah.

Hari ini, ia membuat mobil penyemprot virus corona😃 juga membuat surat untuk temannya semasa di TK tetapi mereka tidak satu SD.

Apapun yang ia kerjakan, selalu saya dukung, karena harga sebuah ide dan kreatifitas itu mahal.

Teruslah berkarya dan menulis, Nak

Karena bagi bunda

"Menulis itu keren"

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar

Pinter seperti bundanya.

30 Mar
Balas

Anak kreatif. Salam sehat dan sukses. Barakallahu

31 Mar
Balas



search

New Post